Contoh Soal Tes Semester Ganjil Bahasa Indonesia Kelas X (10: Sepuluh)
I. Pilihlah jawaban yang paling tepat dari pernyataan di bawah ini !
1. Keterampilan yang membutuhkan konsentrasi terhadap informasi lisan disebut
a. membaca
b. menyimak
c. menulis
d. mendengar
e. berbicara
2. Hal di bawah ini merupakan tujuan kegiatan menyimak, kecuali
a. memahami unsur bahasa
b. mengevaluasi pekerjaan
c. memecahkan masalah
d. melatih pendengaran
e. memahami informasi
3. Tujuan menyimak yang berhubungan dengan penelaahan bahasa di bawah ini, kecuali
a. mengenal bunyi fonemis
b. mengenal ciri supsegmental
c. mengenal olahvokal pengucapan
d. memahami kata tugas
e. pengenal perubahan bunyi
4. Unsur segmental bahasa yang terkecil disebut
a. morfem
b. fonem
c. artikulasi
d. huruf
e. prosa
5. Ilmu yang mempelajari tata bunyi dan alat ucapnya disebut
a. fonetik
b. fonemik
c. morfofonemik
d. fonologi
e. morfologi
6. (1) Di sini peran pendidikan sangat vital. (2) Pemberdayaan perempuan pun menjadi agenda dalam proses pembelajaran. (3) Para penentu kebijakan kurikulum mestinya berkaca pada agenda ini. (4) Data empiris dari ekonomi Marco Francesconi menganalisa dan British Household Panel Survey yang mendata 10 ribu individu dari 5.500 keluarga. (5) Penelitian dilakukan sejak 1991-1999. (6) Data ini menunjukkan bahwa pria yang sukses justru akan memilih dengan wanita karier yang bekerja keras.
Kalimat yang berisi fakta pada paragrap tersebut terdapat pada nomor
a. (1) dan (2)
b. (2) dan (3)
c. (3) dan (5)
d. (4) dan (6)
e. (3) dan (5)
7. Gizi yang baik sangat diperlukan untuk pertumbuhan dan kecerdasan, terutama untuk anak-anak balita dan usia sekolah. Dalam situsi krismon seperti sekarang, banyak anak usia sekolah yang perlu mendapatkan bantuan. Ibu-ibu pengajian mengadakan kegiatan sosial dengan nama “peduli balita”, misalnya pemberian minuman susu gratis dan pemberian makanan bergizi.
Pernyataan yang sesuai dengan fakta dalam bacaan di atas adalah
a. Kegiatan itu baik, tetapi apakah tidak menimbulkan kecemburuan sosial?
b. Kegiatan-kegiatan positif dalam menunjang perbaikan gizi balita perlu direalisasikan.
c. Sebaiknya, sebelum kita melaksanakan kegiatan, perlu dievaluasi untung dan ruginya.
d. Pikiran saya sejalan dengan gagasan Anda, yaitu bahwa fakta tentang anak putus sekolah perlu dicari.
e. Saya sependapat dengan Anda dan siap membantunya.
8. Yang termasuk opini adalah
a. Setiap warga wajib memiliki KTP.
b. Umumnya SMU di DKI masuk pukul 07.00.
c. Tahun 2000, jumlah penduduk DKI akan mencapai 10.000.000 jiwa.
d. Sebaiknya aparat kepolisian mengadakan razia narkoba ke sekolah-sekolah.
e. Untuk mengantisipasi polusi di kota-kota besar, akan diadakan kampanye antipolusi.
9. Ragam/laras bahasa sastra ialah
a. Kejadian itu terjadi saat keluarga Tekuang tengah tertidur lelap.
b. Dengan kandungan kimia tersebut, alfalfa memiliki khasiat yang baik bagi tubuh.
c. Pelajaran yang harus diterima pasien harus sempurna.
d. Dina menatap sendu, pandangannya menembus cakrawala ruang sepi.
e. Pihak pertama menjual tanah seluas 500 meter kepada pihak kedua yang beralamat di Jalan Setapak 5 no. 8.
10. Kalimat yang menyatakan hasil adalah
a. Tikungan jalan itu menjadi tempatnya bertemu.
b. Penanaman bibit teh dilakukan siang hari.
c. Dia tinggal di perumahan Lembah Griya.
d. Dengan semangat, ia mengemukakan alasan.
e. Cucian itu dibiarkan saja di dapur.
11. Membaca cepat untuk tujuan mencari informasi tertentu dengan mengabaikan informasi lain disebut
a. membaca intensif
b. membaca memindai (scanning)
c. membaca pelayapan (skimming)
d. membaca kreatif
e. membaca cermat
12. Membaca cepat untuk mendapatkan ide atau gagasan pokok bahan bacaan adalah
a. membaca intensif
b. membaca memindai (scanning)
c. membaca pelayapan (skimming)
d. membaca kreatif
e. membaca cermat
13. Tingkat pemula biasanya harus mencapai ... kpm.
a. 100–120 kpm
b. 120 -150 kpm
c. 150-200 kpm
d. 200-250 kpm
e. di atas 300 kpm
14. Teknik scanning dalam membaca cepat biasanya dipergunakan untuk di bawah ini, kecuali
a. mencari nomor telepon
b. mencari istilah dalam indeks
c. mencari data dalam kamus
d. mencari data sumber informasi bacaan
e. mencari alamat
15. Alasan kita harus membuat catatan dalam membaca pemahaman adalah berikut ini, kecuali
a. informasi kita perlukan
b. menjaga buku dari coretan
c. memperbanyak data dan pekerjaan
d. memudahkan mencari informasi itu kembali
e. memudahkan mengingat
16. Yang termasuk media cetak adalah di bawah ini, kecuali
a. koran
b. tabloid
c. video
d. buletin
e. selebaran
17. Yang tidak termasuk media elektronik ialah
a. audio
b. audio-visual
c. video
d. dokumentasi
e. televisi
18. Informasi yang lebih valid diperoleh secara langsung dari nara-sumbernya. Perolehan data tersebut memiliki
a. obsevasi
b. penelitian
c. wawancara
d. membaca
e. mendengar
19. Bentuk-bentuk informasi nonverbal adalah berikut ini, kecuali
a. matriks
b. opini
c. grafik
d. diagram
e. bagan
20. Secara morfologi bentukan kata yang menyatakan hasil biasanya dinyatakan oleh imbuhan
a. pe--an
b. pe-
c. –an
d. per--an
e. me--kan
21. Kalimat yang bermakna proses ialah
a. Adik sedang memperbaiki mainannya.
b. Pak Guru menulis jawaban soal matematika dipapan tulis.
c. Ibu asyik memasak sayuran di dapur.
d. Tahap pendinginan untuk menjadi es krim berlangsung 10 menit.
e. Kakak melakukan senam perenggangan otot.
22. Peristiwa itu akan tetap dirahasiakan.
Pelafalan kata yang hampir sama dengan kata bergaris bawah di atas adalah
a. dirasakan
b. diratakan
c. dikatakan
d. dilahankan
e. dibahasakan
23. Di bawah ini yang termasuk konsonan hambat bilabial adalah
a. /t/ dan /d/
b. /a/ dan /c/
c. /g/ dan /D/
d. /p/ dan /b/
e. /y/ dan /z/
24. Bunyi ujar yang dihasilkan oleh ujung lidah dengan daerah lengkungan gigi disebut
a. labio dental
b. velar
c. alpico interdental
d. bilabial
e. laringal
25. Contoh bunyi ujar kosonan spiral, ialah fonem
a. /p/, /d/, /n/
b. /s/, /z/, /sy/
c. /r/, /h/
d. /t/, /d/, /n/
e. /k/, /g/, /kh/
26. Contoh bunyi ujar konsonal velar ialah fonem
a. /k/, /g/, /ng/
b. /s/, /z/, /sy/
c. /r/, /h/
d. /t/, /d/, /n/
e. /k/, /g/, /kh/
27. Contoh kata yang sering digunakan namun berasal dari bahasa daerah ialah
a. kagum
b. pening
c. selingkuh
d. pelor
e. pangan
28. Kata yang tidak satu lingkungan (kolokasi) adalah
a. cabe
b. garam
c. gula
d. tempe
e. kecap
29. Kata yang tidak masuk kelompok kata lainnya ialah
a. animasi
b. simbol
c. durasi
d. akting
e. episode
30. Di bawah ini merupakan istilah ilmu pengetahuan alam, kecuali
a. kalori
b. radiasi
c. puting beliung
d. klorofil
e. variabel
31. Mereka berdua tinggal di pondok pinggir kota.
Yang bukan sinonim kata pondok ialah
a. rumah
b. tempat tinggal
c. wisma
d. kediaman
e. halaman
32. Tangannya berdarah karena terjatuh dari sepeda.
Sinonim kata tangan ialah
a. tungkai
b. lengan
c. sendi
d. tukak
e. pergelangan
33. Kata yang tidak bersinonim di bawah ini adalah
a. kolosal
b. raya
c. akbar
d. luar biasa
e. besar
34. Kata yang bermakna leksikal terdapat pada kalimat
a. Ia sudah jatuh cinta pada mobil itu.
b. Selama dua tahun ia menuntut ilmu di luar negeri.
c. Sudah lama ia tertarik pada dunia sastra.
d. Setelah dipetik bunga itu diselipkan di rambutnya.
e. Sekarang banyak tikus yang memakai dasi.
35. Kata yang bermakna leksikal adalah
a. Kepala sekolah itu sangat bijaksana.
b. Penduduk beramai-ramai mendatangi rumah kepala desa.
c. Anak itu benar-benar kepala batu
d. Kepalanya memar terbentur tembok.
e. Alamat surat itu tertera di bagian kepala surat.
36. Kata yang sepadan dengan makna kata dasarnya adalah berikut ini, kecuali
a. kemarahan
b. kemerahan
c. kegalakan
d. keberanian
e. kesedihan
37. Ungkapan idiomatik yang tepat untuk kata sedang ternama (populer) adalah
a. meja hijau
b. naik daun
c. gulung tikar
d. isapan jempol
e. matanya hijau
39. Ungkapan yang bermakna bangkrut ialah
a. meja hijau
b. naik daun
c. gulung tikar
d. isapan jempol
e. matanya hijau
40. Hal-hal yang menimbulkan laras bahasa adalah sebagai berikut, kecuali
a. adanya perbedaan topik pembicaraan
b. kepentingan maksud pembicara
c. ruang lingkup bidang keilmuan
d. situasi pergaulan
e. media atau sarana berbahasa
II. Jawablah soal-soal di bawah ini dengan tepat dan benar!
1. Jelaskan yang dimaksud dengan lafal!
2. Sebutkan unsur-unsur segmental bahasa!
3. Buatlah contoh paragraf yang berisi fakta!
4. Sebutkan kebiasaan membaca yang perlu dihindari!
5. Sebutkan kegunaan jenis membaca pemindaian!
6. Sebutkan langkah-langkah/teknik membuat catatan!
7. Jelaskan apa yang dimaksud dengan informasi nonverbal!
8. Tuliskan lafal kata berikut ini!
I. Pilihlah jawaban yang paling tepat dari pernyataan di bawah ini !
1. Keterampilan yang membutuhkan konsentrasi terhadap informasi lisan disebut
a. membaca
b. menyimak
c. menulis
d. mendengar
e. berbicara
2. Hal di bawah ini merupakan tujuan kegiatan menyimak, kecuali
a. memahami unsur bahasa
b. mengevaluasi pekerjaan
c. memecahkan masalah
d. melatih pendengaran
e. memahami informasi
3. Tujuan menyimak yang berhubungan dengan penelaahan bahasa di bawah ini, kecuali
a. mengenal bunyi fonemis
b. mengenal ciri supsegmental
c. mengenal olahvokal pengucapan
d. memahami kata tugas
e. pengenal perubahan bunyi
4. Unsur segmental bahasa yang terkecil disebut
a. morfem
b. fonem
c. artikulasi
d. huruf
e. prosa
5. Ilmu yang mempelajari tata bunyi dan alat ucapnya disebut
a. fonetik
b. fonemik
c. morfofonemik
d. fonologi
e. morfologi
6. (1) Di sini peran pendidikan sangat vital. (2) Pemberdayaan perempuan pun menjadi agenda dalam proses pembelajaran. (3) Para penentu kebijakan kurikulum mestinya berkaca pada agenda ini. (4) Data empiris dari ekonomi Marco Francesconi menganalisa dan British Household Panel Survey yang mendata 10 ribu individu dari 5.500 keluarga. (5) Penelitian dilakukan sejak 1991-1999. (6) Data ini menunjukkan bahwa pria yang sukses justru akan memilih dengan wanita karier yang bekerja keras.
Kalimat yang berisi fakta pada paragrap tersebut terdapat pada nomor
a. (1) dan (2)
b. (2) dan (3)
c. (3) dan (5)
d. (4) dan (6)
e. (3) dan (5)
7. Gizi yang baik sangat diperlukan untuk pertumbuhan dan kecerdasan, terutama untuk anak-anak balita dan usia sekolah. Dalam situsi krismon seperti sekarang, banyak anak usia sekolah yang perlu mendapatkan bantuan. Ibu-ibu pengajian mengadakan kegiatan sosial dengan nama “peduli balita”, misalnya pemberian minuman susu gratis dan pemberian makanan bergizi.
Pernyataan yang sesuai dengan fakta dalam bacaan di atas adalah
a. Kegiatan itu baik, tetapi apakah tidak menimbulkan kecemburuan sosial?
b. Kegiatan-kegiatan positif dalam menunjang perbaikan gizi balita perlu direalisasikan.
c. Sebaiknya, sebelum kita melaksanakan kegiatan, perlu dievaluasi untung dan ruginya.
d. Pikiran saya sejalan dengan gagasan Anda, yaitu bahwa fakta tentang anak putus sekolah perlu dicari.
e. Saya sependapat dengan Anda dan siap membantunya.
8. Yang termasuk opini adalah
a. Setiap warga wajib memiliki KTP.
b. Umumnya SMU di DKI masuk pukul 07.00.
c. Tahun 2000, jumlah penduduk DKI akan mencapai 10.000.000 jiwa.
d. Sebaiknya aparat kepolisian mengadakan razia narkoba ke sekolah-sekolah.
e. Untuk mengantisipasi polusi di kota-kota besar, akan diadakan kampanye antipolusi.
9. Ragam/laras bahasa sastra ialah
a. Kejadian itu terjadi saat keluarga Tekuang tengah tertidur lelap.
b. Dengan kandungan kimia tersebut, alfalfa memiliki khasiat yang baik bagi tubuh.
c. Pelajaran yang harus diterima pasien harus sempurna.
d. Dina menatap sendu, pandangannya menembus cakrawala ruang sepi.
e. Pihak pertama menjual tanah seluas 500 meter kepada pihak kedua yang beralamat di Jalan Setapak 5 no. 8.
10. Kalimat yang menyatakan hasil adalah
a. Tikungan jalan itu menjadi tempatnya bertemu.
b. Penanaman bibit teh dilakukan siang hari.
c. Dia tinggal di perumahan Lembah Griya.
d. Dengan semangat, ia mengemukakan alasan.
e. Cucian itu dibiarkan saja di dapur.
11. Membaca cepat untuk tujuan mencari informasi tertentu dengan mengabaikan informasi lain disebut
a. membaca intensif
b. membaca memindai (scanning)
c. membaca pelayapan (skimming)
d. membaca kreatif
e. membaca cermat
12. Membaca cepat untuk mendapatkan ide atau gagasan pokok bahan bacaan adalah
a. membaca intensif
b. membaca memindai (scanning)
c. membaca pelayapan (skimming)
d. membaca kreatif
e. membaca cermat
13. Tingkat pemula biasanya harus mencapai ... kpm.
a. 100–120 kpm
b. 120 -150 kpm
c. 150-200 kpm
d. 200-250 kpm
e. di atas 300 kpm
14. Teknik scanning dalam membaca cepat biasanya dipergunakan untuk di bawah ini, kecuali
a. mencari nomor telepon
b. mencari istilah dalam indeks
c. mencari data dalam kamus
d. mencari data sumber informasi bacaan
e. mencari alamat
15. Alasan kita harus membuat catatan dalam membaca pemahaman adalah berikut ini, kecuali
a. informasi kita perlukan
b. menjaga buku dari coretan
c. memperbanyak data dan pekerjaan
d. memudahkan mencari informasi itu kembali
e. memudahkan mengingat
16. Yang termasuk media cetak adalah di bawah ini, kecuali
a. koran
b. tabloid
c. video
d. buletin
e. selebaran
17. Yang tidak termasuk media elektronik ialah
a. audio
b. audio-visual
c. video
d. dokumentasi
e. televisi
18. Informasi yang lebih valid diperoleh secara langsung dari nara-sumbernya. Perolehan data tersebut memiliki
a. obsevasi
b. penelitian
c. wawancara
d. membaca
e. mendengar
19. Bentuk-bentuk informasi nonverbal adalah berikut ini, kecuali
a. matriks
b. opini
c. grafik
d. diagram
e. bagan
20. Secara morfologi bentukan kata yang menyatakan hasil biasanya dinyatakan oleh imbuhan
a. pe--an
b. pe-
c. –an
d. per--an
e. me--kan
21. Kalimat yang bermakna proses ialah
a. Adik sedang memperbaiki mainannya.
b. Pak Guru menulis jawaban soal matematika dipapan tulis.
c. Ibu asyik memasak sayuran di dapur.
d. Tahap pendinginan untuk menjadi es krim berlangsung 10 menit.
e. Kakak melakukan senam perenggangan otot.
22. Peristiwa itu akan tetap dirahasiakan.
Pelafalan kata yang hampir sama dengan kata bergaris bawah di atas adalah
a. dirasakan
b. diratakan
c. dikatakan
d. dilahankan
e. dibahasakan
23. Di bawah ini yang termasuk konsonan hambat bilabial adalah
a. /t/ dan /d/
b. /a/ dan /c/
c. /g/ dan /D/
d. /p/ dan /b/
e. /y/ dan /z/
24. Bunyi ujar yang dihasilkan oleh ujung lidah dengan daerah lengkungan gigi disebut
a. labio dental
b. velar
c. alpico interdental
d. bilabial
e. laringal
25. Contoh bunyi ujar kosonan spiral, ialah fonem
a. /p/, /d/, /n/
b. /s/, /z/, /sy/
c. /r/, /h/
d. /t/, /d/, /n/
e. /k/, /g/, /kh/
26. Contoh bunyi ujar konsonal velar ialah fonem
a. /k/, /g/, /ng/
b. /s/, /z/, /sy/
c. /r/, /h/
d. /t/, /d/, /n/
e. /k/, /g/, /kh/
27. Contoh kata yang sering digunakan namun berasal dari bahasa daerah ialah
a. kagum
b. pening
c. selingkuh
d. pelor
e. pangan
28. Kata yang tidak satu lingkungan (kolokasi) adalah
a. cabe
b. garam
c. gula
d. tempe
e. kecap
29. Kata yang tidak masuk kelompok kata lainnya ialah
a. animasi
b. simbol
c. durasi
d. akting
e. episode
30. Di bawah ini merupakan istilah ilmu pengetahuan alam, kecuali
a. kalori
b. radiasi
c. puting beliung
d. klorofil
e. variabel
31. Mereka berdua tinggal di pondok pinggir kota.
Yang bukan sinonim kata pondok ialah
a. rumah
b. tempat tinggal
c. wisma
d. kediaman
e. halaman
32. Tangannya berdarah karena terjatuh dari sepeda.
Sinonim kata tangan ialah
a. tungkai
b. lengan
c. sendi
d. tukak
e. pergelangan
33. Kata yang tidak bersinonim di bawah ini adalah
a. kolosal
b. raya
c. akbar
d. luar biasa
e. besar
34. Kata yang bermakna leksikal terdapat pada kalimat
a. Ia sudah jatuh cinta pada mobil itu.
b. Selama dua tahun ia menuntut ilmu di luar negeri.
c. Sudah lama ia tertarik pada dunia sastra.
d. Setelah dipetik bunga itu diselipkan di rambutnya.
e. Sekarang banyak tikus yang memakai dasi.
35. Kata yang bermakna leksikal adalah
a. Kepala sekolah itu sangat bijaksana.
b. Penduduk beramai-ramai mendatangi rumah kepala desa.
c. Anak itu benar-benar kepala batu
d. Kepalanya memar terbentur tembok.
e. Alamat surat itu tertera di bagian kepala surat.
36. Kata yang sepadan dengan makna kata dasarnya adalah berikut ini, kecuali
a. kemarahan
b. kemerahan
c. kegalakan
d. keberanian
e. kesedihan
37. Ungkapan idiomatik yang tepat untuk kata sedang ternama (populer) adalah
a. meja hijau
b. naik daun
c. gulung tikar
d. isapan jempol
e. matanya hijau
39. Ungkapan yang bermakna bangkrut ialah
a. meja hijau
b. naik daun
c. gulung tikar
d. isapan jempol
e. matanya hijau
40. Hal-hal yang menimbulkan laras bahasa adalah sebagai berikut, kecuali
a. adanya perbedaan topik pembicaraan
b. kepentingan maksud pembicara
c. ruang lingkup bidang keilmuan
d. situasi pergaulan
e. media atau sarana berbahasa
II. Jawablah soal-soal di bawah ini dengan tepat dan benar!
1. Jelaskan yang dimaksud dengan lafal!
2. Sebutkan unsur-unsur segmental bahasa!
3. Buatlah contoh paragraf yang berisi fakta!
4. Sebutkan kebiasaan membaca yang perlu dihindari!
5. Sebutkan kegunaan jenis membaca pemindaian!
6. Sebutkan langkah-langkah/teknik membuat catatan!
7. Jelaskan apa yang dimaksud dengan informasi nonverbal!
8. Tuliskan lafal kata berikut ini!
a. IPDN b. BUMN c. PJKA d. SMP N9. Tulislah sinonim kata-kata berikut!
a. musnah b. cendekia10. Jelaskan peribahasa berikut ini:
c. dokumentasi d. konsep
a. Belakang parang bila diasah akan tajam juga.
b. Bergantung pada akar lapuk